Kapolres Tasikmalaya Kota Hadiri Upacara Hari Jadi Ke-23 Kota Tasikmalaya

    Kapolres Tasikmalaya Kota Hadiri Upacara Hari Jadi Ke-23 Kota Tasikmalaya

    Polres Tasik Kota— Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP JOKO SULISTIONO beserta istri menghadiri kegiatan upacara hari jadi ke 23 Kota Tasikmalaya bertempat di Balekota Tasikmalaya, Kamis (17/10/24)

    Kegiatan berjalan dengan khidmat dihadiri Forkopimda, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda dan ASN dilingkungan Pemkot Tasikmalaya.

    Pada kesempatan itu,  AKBP Joko sulistiono mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang tulus kepada pendahulu yang memberikan sumbangsih dan berjasa atas pengabdiannya demi kemajuan Kota Tasikmalaya.

    “Tepat hari ini Kota Tasikmalaya berusia 23 tahun, sebagai momentum dalam menentukan tujuan dan masa depan untuk membangun Kota Tasikmalaya yang lebih baik dimasa mendatang, ” ungkapnya

    “Kami berharap dengan tema Tasik senyum, dapat memberikan semangat dan kekuatan untuk membangun Kota Tasikmalaya lebih maju dan tetap berpegang teguh pada nilai nilai agama, ” tambahnya.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pilkada serentak, Inergitas TNI Polri...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polsek Ciawi Tingkatkan Patroli Obyek Vital Antisipadi Gangguan kamtibmas
    Polsek Rajapolah Intensifkan Sambang Warga Binaan, Sosialisasikan Pilkada Damai
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG WARGA
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN DAN MENGADIRI GIAT SEMINAR PENGUATAN PROFIL PANCASILA KEPADA PARA GURU SD,SMP,SMA DI GEDUNG PUSAT BUDAYA KEC.PAGERAGEUNG
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT RAPAT KORDINASI ANTARA UPTD PUSKESMAS RAJAPOLAH DENGAN OPD / PERANGKAT DESA & MASYARAKAT TERKAIT RENCANA PERSALINAN DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI (P4K)
    Polsek Cihideung Tingkatkan Patroli Malam, Antisipasi Gangguan  Kamtibmas
    Komnas Disabilitas Beri Penghargaan Polri terkait Rekrutmen Penyandang Disabilitas
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN SAMBANG DG TOKOH MASYARAKAT   DI WILAYAH  UNTUK MENCEGAH TERJADINYA GANGGUAN KAMTIBMAS DI DESA BINAANYA KEC.RAJAPOLAH 
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN BINA JARINGAN DAN HIMBAUAN TERKAIT HARKAMTIBMAS DAN INFORMASI TAHAPAN PILKADA SERENTAK TAHUN 2024 DIWILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi, (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota Polda Jabar, laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi,Polsek Tawang (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Patroli Tempat Wisata di Tasikmalaya, Personel Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Pengejaran Komplotan Pelaku Ganjal ATM  Berlangsung Dramatis,Polres Tasik Kota Amankan 3 Pelaku 
    Pastikan Berjalan Aman, Polsek Karangjaya Pengamanan Sholat Tarawih
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Patroli Polsek Kawalu,Amankan Kegiatan Shalat Idul Fitri

    Ikuti Kami